STROKE

Kamis, 12 April 2012
GEJALA dan PENYEBAB STROKE

       Seperti kita ketahui bersama bahwa di era modern sekarang ini STROKE adalah penyebab kematian terbesar selain Penyakit Jantung bagi penderitanya. Stroke termasuk penyakit serebrovaskuler (pembuluh darah otak) yang ditandai dengan kematian jaringan otak (infark serebral) yang terjadi karena berkurangnya aliran darah dan oksigen ke otak. Berkurangnya aliran darah dan oksigen bisa dikarenakan adanya sumbatan,
penyempitan atau pecahnya pembuluh darah.
       WHO mendefinisikan bahwa stroke adalah gejala defisit fungsi susunan saraf yang diakibatkan oleh penyakit pembuluh darah otak. Stroke dibagi menjadi dua jenis yaitu Stroke Iskemik dan Stroke Hemorragik.
       Stroke Iskemik yaitu tersumbatnya pembuluh darah yang menyebabkan aliran darah otak sebagian atau keseluruhan terhenti. 80% stroke adalah stroke Iskemik. Stroke Iskemik ini dibagi menjadi 3 jenis, yaitu :
1. Stroke Trombotik : proses terbentuknya thrombus yang
    membuat penggumpalan.
2. Stroke Embolik : tertutupnya pembuluh artei oleh bekuan 
    darah.
3. Hipoperfusion Sistemik : berkurangnya aliran darah keseluruh 
    bagian tubuh karena adanya ganguan denyut jantung.

       Stroke Hemoragik adalah stroke yang disebabkan oleh pecahnya pembuluh darah otak. Hampir 70% kasus stroke hemoragik terjadi pada penderita Hipertensi. Sedangkan Stroke Hemoragik sendiri terbagi 2 jenis; yaitu :
1. Hemoragik Interaserebral : pendarahan yang terjadi di dalam jaringan otak.
2. Hemoragik Subaraknoid : pendarahan yang terjadi pada ruang subaraknoid ( ruang sempit antab 
    permukaan otak dan lapisan jaringan yang menutupi otak).


Tanda dan Gejala-gejala Stroke    
       Berdasarkan lokasinya di tubuh, gejala stroke terbagi menjadi :
Bagian sistem saraf pusat : kelemahan otot (hemiplegia), kaku, menurunnya fungsi sensorik.

Batang otak, dimana terdapat 12 saraf kranial : menurun kempampuan membau, mengecap, mendengar dan melihat parsial atau keseluruhan, reflek menurun, ekspresi wajah terganggu, pernapasan dan detak jantung terganggu, lidah lemah. 

 Cerebral Cortex : aphasia, apraxia, daya ingat menurun, heminneglect, kebingungan.


Faktor Penyebab Stroke
      Faktor resiko medis, antara lain hipertensi ( penyakit tekanan darah tinggi), kolesterol, aterosklerosis ( pengerasan pembuluh darah),gangguan jantung, diabetes, riwayat stroke dalam keluarga, migrain.

       Faktor resiko perilaku, antara lain merokok ( baik pasif maupun aktif), makanan tidak sehat ( junk food, fast food), alkohol, kurang olah raga, mendengkur, kontrasespsi oral, narkoba, obesitas.

       80% pemicu stroke adalah hipertensi dan arteiosklerosis, menurut statistik, 93% pengidap penyakit trombosis ada hubungannya dengan pennyakit tekanan darah tinggi.

       Pemicu stroke pada dasarnya adalah, suasana hati yang tidak nyaman (marah-marah), terlalu banyak minum alkohol, merokok, dan senang mengkonsumsi makanan yang berlemak.

       Saat ini stroke  tak hanya menyerang kelompok Lansia, namun kini cenderung menyerang Generasi Muda yang masih produktif. Stroke juga tak lagi menjadi milik warga Perkotaan yang berkecukupan, namun juga dialami  oleh warga Pedesaan yang notabone hidup dengan serba keterbatasan.       




Read More...

BLOGGER BERPENGHASILAN TerBESAR

Sabtu, 07 April 2012
B L O G G E R

       Seperti yang kita ketahui, seseorang dalam membuat Blog "Bloging", banyak alasan yang mendasarinya. Selain penyaluran hobi, untuk menambah wawasan atau bermaksud berbagai macam tujuan. Oleh karena itu banyak berbagai macam jenis Blog, baik yang bersifat Pribadi, Kesehatan, Politik, Pendidikan, Bisnis dan lain sebagainya.
       Bahkan beberapa Blogger sudah menjadikan  blognya sebagai sumber pemasukan baik lewat AdSence, Afiliasi, penjualan atau posting berbayar lainnya. Namun masih ada juga sebagaian orang yang menganggap membuat Blog hanya membuang waktu dan biaya saja.
       Terlepas dari masalah tersebut diatas dalam postingan saya ini hanya akan memberikan info yang artikelnya saya ambilkan dari artikel teman Mas Medhy Aginta. "www.blogguebo.com" beberapa blogger yang mempunyai penghasilan tersbesar sehinnga kita tetap Termotivasi dan Semangat untuk  selalu berkarya. Ini adalah salah satu Contoh  Blogger yang berpenghasilan Besar di Dunia :
       


1.Nama: Arianna Huffington
Blog: The Huffington Post
Topik: Politik
Asal Negara: Amerika Serikat
Monetisasi Utama: Pay Per Click (PPC)
Penghasilan: $896.880/bulan (setara 8 Milyard rupiah/bulan)
Biografi: Arianna Stassinopoulos Huffington (62 tahun), adalah blogger perempuan berkebangsaan Amerika Serikat yang lahir di Athena,Yunani pada 1950. Lulusan Cambridge University ini mulai membangun The Huffington Post, sebuah situs berita politik yang menggunakan nama suaminya Michael Huffington pada tahun 2005. Sejak awal hingga sekarang Arianna menjabat sebagai Founder sekaligus Editor in-Chief The Huffington Post. Puluhan kolumnis-blogger menjadi penulis tetap yang dibayar oleh The Huffington Post. Pendapatan terbesar The Huffington Post diperoleh dari iklan pay per click.  


NB : Untuk yang lainnya sobat blogger dapat kunjungi langsung dari sumber artikel tersebut diatas. 
 # Sumber dari Links Teman Mas Medhy Aginta :
" http://www.blogguebo.com/2012/03/10-blogger-berpenghasilan-terbesar-di.htm

       Sekali lagi dari data2 tersebut bahwa blogger tidak bisa dianggap remeh. Jika ditekuni dan dilakukan dengan benar, Dunia  "Blogger" dapat di jadikan profesi yang menjanjikan.
Tetap SEMANGAT Bro!.


Read More...

KESEHATAN

Jumat, 06 April 2012
BAHAYA KEPALA UDANG

      Walau belum sampai tingkat yang begitu berbahaya, masyarakat harus mulai memwaspadai semakin tingginya kandungan logam yang terkandung pada kepala udang Khususnya Udang tambak.
       Hal ini dikeranekan makin menurunnya tingkat kualitas air yang dipengaruhi oleh banyaknya limbah pabrik maupun limbah rumah tangga yang ikut mencemari air tambak udang tersebut.
      Dalam penelitian kandungan logam pada udang lebih banyak dibagian kepala. Sedangkan dagingnya relatif tidak terlalu banyak kandungan logamnya. Jadi sebaiknya bila kita mengkonsumsi udang alangkah baiknya kepala udang tidak perlu kita konsumsi atau kita buang saja. Read More...

KOMPUTER n DIGITAL

 BATTERY DOUBLER PENGHEMAT BATERAI LAPTOP

      Kebutuhan akan komputer dan laptop seakan saat ini sudah menjadi kebutuhan yang sangat penting kalau tidak bisa dikatakan pokok,hampir setiap hari toko komputer atau even-even pameran komputer selalu dibanjiri konsumen.
         Bila kita lihat saat ini tren akan kebutuhan komputer sangat  beragam. ada yang ingin membeli karena kebutuhan kerja, kuliah atau hanya sekedar ingin menikmati fasilitas internet gratis melalui fasilitas Wifi   yang tersedia di laptop agar bisa HotSpot-an di tempat yang melayani free hotspot.
        Namun saat membeli laptop sering muncul pertanyaan bagaimana dengan ketahanan baterai nya, pertanyaan tersebut selalu dilontarkan para calon konsumen yang ingin membeli laptop pada penjual, selain pertanyaan lainyang berhubungan dengan fasilitas atau fitur lainya. Melihat kenyataan tersebut mengenai baterai laptop tergantung dari pengguna individu  masing-masing penggunanya. Mau diakui atau tidak sebenarnya para penjual tidak berani menjamin     ketahanan baterai laptop yang ditawarkan. Karena hal tersebut tergantung dengan cara pemakaian dan perawatan laptop yang dimilikinya.
      Dengan sebuah Software, "Battery Doubler" dapat membantu dan meminimalisir baterai laptop yang sering ngedrop. Software ini dirancang khusus untuk menggunakan aliran listrik sehemat mungkin,  tidak hanyaperedupan cahaya layar laptop yang standar namun juga mematikan perangkat yang tidak bekerja selama kerja laptop seperti colokan USB yang digunakan sewaktu-waktu.
     Untuk Mendownload Software ini dapat di download di www.dachshundsoftware.com. Gratis!.     Agar   dapat bekerja dengan baik, ketikan 90761 32509658 jika diminta untuk serial nambernya.
          

PRINTER LASERSHOT LBP6200D Dari CANON

     Canon kembali memperkuat jajaran printer lasernya dengan melun
curkan seri destop monochrome laser printer terbaru. LaserShot LBP6200D, Dirancang dengan disain kompak yang kokoh dan memiliki kinerja andal, printer ini mamu mencetak dokumen dengan kecepatan 22ppm, dan sangat cocok memenuhi kebutuhan cetak dalam industri SOHO atau Small Ofifce Home Office maupun instansi yang bersekala menengah.
       Canon LBP6200D, menghadirkan dengan teknologi Driver CAPT3.0 yang mengambil alih  konversi data percetaan dari sebuah printer kekomputer. Dan dilengkapi Hi-SCoA atau Hi Smart Compression Archicture yang memproses data siap cetak sebelum dikirim ke printer.
       Dengan kedua teknologi tersebut kerja printer laser Canon tipe ini menjadi lebih ringan dan menjasmin
waktu respon yang lebih responsif. Tertarik!
INFO : www.canon.co.id


LOGITECH HADIRKAN MINI MAOUSE M187

       Logitech memperkenalkan Wireless mini Maouse M187, maouse yang berukuran saku yang mempu menghadirkan konektifitas wireless dengan tingkat keandalan tinggi.
      Didisain dengan ukuran mini, mini mouse M187 dapat dengan mudah dimasukan tas tangan bahkan dalam saku baju.  Logitech Mini Mouse M187 juga dilengkapi dengan nano receiver, pengaturanya sangat mudah dan tidak membutuhkan software apapun, cukup masukan nano reciever kedalam port USB dan mulailah pengaturan selanjutnya dengan menggu nakan maouse.
      Maose M187 ini menghadirkan keleluasaan dalam mengakses jaringan wireless tanpa batas, bahkan memiliki kontrol dan presisi yang baik dari touchpad notebook. Tersedia dalam berbagai warna pilihan yang dapat disesuaikan dengan ekspresidan gaya pribadi kita.
INFO : www.logitech.com



Read More...

CMS "CONTENT MANAGEMENT SYSTEM"

Minggu, 01 April 2012



CMS Aplikasi Content Management System
BerPLATFORM PHP

      Tentunya banyak dari sobat sobat yang sudah mengetahui apa itu CMS  atau aplikasi untuk membuat web disainer. Tetapi ada temen yang beberapa hari  lalu menanyakan bagaimana membuat CMS, beberapa CMS yang dapat saya temukan artikelnya karena saya juga masih belajar & NOL dalam pengetahuan mengenai  pembuatan BLOG apalagi WEB.
      Beberapa tahun lalu pembuatan sebuah website mungkin hanya dapat dilakukan oleh orang2 yanmeng
erti dan menguasai bahasa pemograman web tersebut. Seperti ASP. PHP, HTML, Java dan beberapa bahasa pemograman yang lainnya, setidaknya jika kita ingin menciptakan website sendiri.
      Berbeda akan halnya sekarang ini, pembuatan suatu konten web  dipermudah dan semua orang pun dapat mempelajari tanpa menguasai bahasa pemograman web. Yaitu salah satunya dengan aplikasi CMC ini. Jadi CMS ini dapat kita artikan sebagai web aplikasi untuk menciptakan  dan  mengatur material  web.        
      Tanpa panjang lebar disini ada beberapa Web CMS yang dapat sobat gunakan
seperti :


EZ PUBLISH
     Adalah sebuah aplikasi open source bertipe enterprise content mana-
gement system yang dikembangkan oleh perusahaan Norwegia yaitu    eZ
system. Aplikasi ini bisa didapatkan secara gratis karena menggunakan li-
sence GPL.
       Aplikasi ini mendukung pengembangan dan kustomisasi dari web apli
cation yg bisa digunakan beberapa web aplication seperti personal  home
page sampai dengan multilingual corporate website, termasuk adanya be-
berapa fitur role based multi user access, e-commerce function dan online
communication. eZ Publish digunakan secara luas untuk berbagai macam web application seperti MIT,    maja
lah vogue, US Navy dan Swiss public broadcasting organization;
       eZ Publish juga bisa diatur via web browser, juga memiliki fitur risk text editor yang mengizinkan penggu-
nanya dengan mudah melakukan editing konten pada eZ Publish tanpa melakukan skill HTML coding     yang
terlalu banyak.
        eZ Publish bahkan berani mengklaim sebagai satu satunya aplikasi CMS yang benar-benar mengikuti  a-
pa arti CMS yang sebenarnya. Aplikasiini cukup kuat pada fasilitas template yang dimilikinya. Tempalte    dari
eZ Publish bisa dikustom baik melalui editing kode HTML ataupun secara wizard, sehingga akhirnya    konten yang  diinginkan bisa dijabarkansesuai yang user inginkan.
INFO : www.ez.no


CONCRETE 5
      Concrete 5 adalah aplikasi open source CMS untuk melakukan publi
kasi konten pada word wide web dan intranet.    Dengan    menggunakan Concrete 5 user bisa melakukan editing kontenlansung pada page yang di
maksud sehingga platform ini bisa digunakan secara mudah, tanpa memer
lukan tehknikal skill yng terlalu dalam.
       Fitur yang dimilikinya dikombinasikan dengan version management u-
ntuk page atau mirip dengan wiki software.Dan user juga diizinkan   untuk
mengedit images melalui embedded editor langsung pada page yg di mak-
sud.
      Concrete 5 berbasis pada kode MVC architecture dan   pendekatan Object oriented programing. Beberapa fitur core yang bisa user dapatkan adalah intergrated server   caching,
developers API,optional opened, contralized multi site deploy, version tracking system, SEO optimization.
       Fitur utama dari Cocrete 5 ini adalah inline conten editing (ini bisa dilakukan bersamaan saat melakukan
browsing). Ada beberapa area yang dapat diedit menjadi template, tipe konten seperti WYSI-WYG, HTML
atau image slideshow dapat dilakukan dengan melakukan instalasi cocrete 5 add ons.
INFO : www.concrete5.org 


                                                     CMS MADE SIMPLE
                                                            Jika disingkat aplikasi ini menjadi CMSMS, adalah aplikasi Conten
Manegement System dibawah license open source dan GPL,     CMSMS
banyak dipergunakan bagi developers, programers dan pemilik linux   un-
tuk mengembangkan dan menggunakan situsnya secara web bassed.
      CMSMS dibangun menggunakan PHP code yang mendukung databa
se MySQL dan PostgreSQL. Tempalte system dari aplikasi CMS ini me-
nggunakan Smarry Tempalte Engine.
       Diciptakannya CMSMS ini bertujuan memberikan kemampuan     pe
ngembangan dan kustomisasi secara mudah menggunakan berbagai     ma
cam themes, add on mudule, dynamic menus, tag dan translations.
      CMSMS memiliki web based adminsection untuk theme, tempalte danb pengembangan stylsheet,  intalasi
dan update add on modules, mengkonfigurasi page konten dan mengatur user graups dan permissions.
INFO : www.cmsmadesimple.org



MAMBO
 
        Aplikasi CMS ini adalah Mambo Open Source atau MOS, bersifat gratis & digunakan untuk menciptakan dan mengatur    website     melalui web interface yg cukup sederhana dan mudah dipahami.
        Satu keunggulan Mambo adalah page caching untuk meningkatkan performa web pada situs yang cu cukup sibuk, memmiliki tehnik advanced templating & API.
       Mambo juga menyediakan RSS Feeds dan bisa meningkatkan dan mengoptimalisasi berbagai macam pe
kerjaan, termasuk web indexing dari halaman web yang statis. Fitur advanced yg dimiliki seperti versi     cetak
pages, flash, blog, forums, poll, calendar, website searching, language internalization dan masih banyak lagi.
      Beberapa pengharhaan penting dari Mambo diantaranya adalah Best Open Source Solution dari      Linux
Word, Boston AS pada tahun 2005 dan dari Linux Word Sydney, Austalia pada tahun 2006.
INFO :  www.mambo-foundation.org   
  



WORDPRESS
        Wordpress adalah open source CMS, aplikasi ini yang sering     kita gunakan
  untuk blog publishing. Wordpress menggunakan PHP dengan   database MySQL. Banyak fitur yang dimiliki termasuk plugin architecture         dan templating system.
        Woedpress memiliki templating system yang termasuk     didalamnya adalah  widgets yang bisa diatur tan- pa harus mengedit kode    PHP atau HTML nya, Begitu pula dengan themes yang bisa diinstal dan        diganti sesuai keinginan. Dalam wordpress ini juga memiliki fitur link management terintegrasi, search engine, perma-  inks structure, kemampuan untuk taging terhadap posting atau artikel    yg  yang sudah ada
        Automatic filter yang digunakan untuk formating dan mengkonversi tek pada artikel dengan bentuk     yg
lebih bagus juga disediakan. Dari wordpress ini yang cukup penting yaitu plugin architecture yang bisa     meni ngkatkan kemampuan woedpress sehingga lebih maksimal lagi.
 INFO : www.wordpress.com



JOOMLA
         Joomla adalah open source CMS, yang digunakan untuk mempubli sh konten pada Word Wide Web dan intranet yang bisa didengan  model view contoler (MVC)  web aplication framework.                 Joomla juga menggunakan PHP data disimpan pada My-SQL, ia memiliki fitur seperti page caching, RSS Feeds, versi cetak dari pa ge tertentu, flash, blog,poll , search,dan dukungan terhadap language intera  nationalizations.
         Namun dalam Joomla agar kita dapat menginstal lebih mudah kita   dapat menginstal Joomla ini dengan menggunakan package management system atau  dengan menggunakan        Tuenkey Joomla Appliance yang didalamnya sudah terdapat Joomla dan sebagainya       dependenciesnya sehingga menjadikan sebuah sistem yang ready to use.
         Untuk menginstalan Joomla dapat dilakukan dengan banyak cara antara lain dengan       Microsoft Web Platform Instaler yang akan menginstal Joomla dalam Windows da IIS. Web PLatform Instaler ini akan secara otomatis mendeteksi dependencies  yang hilang seperti PHP atau MySQL.
 INFO : www.joomla.org



DRUPAL
         Drupal adalah open source CMS dan gratis yang ditulis dengan  mengguna-
   kan PHP dan didistribusikan di bawah lisensi GNU. Drupal sudah    digunakan  sebagai back-end system setidaknya 1% dari jumlah website untuk korporasi   bsar dan bahkan untuk pemerintahan.
         Drupal selain memiliki fitur seperti halnya Wordpress ataupun Joomla,   fitur tambahan bisa dilakukan melakukan instalasi plugin module yang dikenal   dengan
dengan contrib module yang di buat oleh komunitas open source.    Drupal  dapat dijalankan pada platform yangmendukung web server dan mampu menjalankan  PHP versi4.3.5+, termasuk Apache, IIS, Light-tpd dan nginx.
INFO :  www. drupal.org


      





  
   

Read More...
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
banner125125 d'famous_125x125
 

Followers

My Other Links

  • GUNUNGAN KETUPAT - TRADISI GUNUNGAN KETUPAT Gunungan yang terbuat dari hasil bumi, mungkin sudah lazim dan sering kita saksikan di kota Jogya yang kita cintai. Tapi jik...

Komentar Terakhir